Tutorial Affiliate

Apa itu Affiliate di Tribeversity?

Affiliate adalah sebuah strategi marketing di mana seorang content creator bisa memasarkan produk orang lain secara online, tanpa perlu memikirkan stok produk atau materi promosi.

Tugas utama seorang Affiliate ialah mendatangkan TRAFFIC (Audience), ada 3 macam Traffic

1. Traffic yang bisa dikontrol (ADS/NGIKLAN). 2. Traffic yang didapatkan (NGONTEN). 3. Traffic yang dimiliki (BANGUN LIST/DATABASE).

Perhitungan komisi Affiliate

Setiap penjualan yang kamu dapatkan, kamu akan mendapatkan komisi tergantung dari komisi yang sudah dapatkan. Komisi yang akan dapatkan mengikuti aturan seperti berikut :

Level 1 - 20% (Rp. 0 - Rp. 5.000.000) Level 2 - 30% (Rp. 5.000.001 - Rp. 15.000.000) Level 3 - 40% (> Rp. 15.000.001)

Sebagai contoh, ketika komisi yang kamu terima sudah mencapai Rp. 5.100.000, maka komisi yang akan kamu terima dari penjualan yang baru sebesar 30%

Cara kerja

untuk bisa mendapatkan komisi, kamu harus mulai menjual produk yang tersedia. link bisa didapatkan melalui tribeversity atau di platform tribelio. kamu bisa melakukan beberapa cara seperti membuat campaign iklan, atau memasarkannya menggunakan landing page tribeliopage. Setiap transaksi sukses yang terjadi melalui link sudah kamu share, kamu akan mendapatkan komisi berdasarkan level yang sudah kamu tempati. Jika kamu membeli produk affiliate dari link kamu sendiri, kamu tidak akan mendapatkan komisi.

Jika kamu memiliki pertanyaan seputar affiliate, dari Cara kerja hingga bagaimana mendapatkan sales pertama, kamu dapa menghubungi kontak berikut

Klik NEXT untuk mulai pelajari detail Memulai jadi Affiliate

Last updated